Lab 9. Cara Installasi DHCP Server di Windows Server 2012 R2

Kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara menginstall DHCP Serverdi Windows Server 2012. Materi ini adalah materi lanjutan dari materi sebeumnya. DHCP adalah singkatan dari Dynamic Host Configuration Protokol. DHCP adalah salah satu protokol pada jaringan yang berfungsi memberikan atau meminjamkan IP Address terhadap user (host) yang berada dalam suatu lingkup jaringan secara otomatis.

DHCP ini sangat menguntungkan. karena mengurangi beban bagi Administrator jaringan dalam hal pemberian IP Address untuk setiap komputer. Bila sudah dipasang konfigurasi DHCP pada suatu jaringan local. Maka walaupun terdapat ratusan host yang ikut terkoneksi dalam jaringan local tersebut. Sang administrator jaringan tidak perlu melakukan pemeberian ip address untuk setiap komputer secara manual. Terlihat efektif dan tentu mengurangi beban bagi administrator jaringan.


  • Buka terlenih dahulu Server Manager .Klik "Manage" pada kanan atas. Kemudian pilih "Add Roles and features". Dalam Tutorial ini kita akan menambahkan beberapa fitur yaitu DHCP server


  • Centang kotak kecil di tengah bawah "Skip this page by default". karena kita perlu melakukan perubahan pada tahapi ini. Oleh sebab itu kita langsung melanjutkan ke tahap berikutnya. Klik "Next".


  • Pilih tipe installasi. Pilih "Role-based of feature -based installation". Setelah itu klik "Next"


  • Kemudian pilih Select a server from the server pool. Lalu klik server yang terdeteksi. Lalu, klik "Next"


  • Pada tahap Server Roles tambahkan Role "DHCP Server" dengan cara klik atau centang pada kotak sampingnya


  • Setelah sudah menanmbahkan DHCP Server. Kemudian kita masuk ketahap selanjutnya. Ini saya skip. Karena pada tahap features tidak ada yag harus ditambahkan. Jadi langsung klik "Next". Selanjutnya tahap DHCP Server. Pada tahah tersebut berisikan keterangan/penjelasan dari DHCP Server. Lalu klik "Next" bila sudah membaca dan paham keterangan tersebut.

  • Klik "install" untuk memulai penginstallan untuk semua roles dan feature yang tadi kita tambahkan.


  • Tunggu hingga proses installasi selesai. Bila sudah selesai klik "Close". Pemberitahuan bila sudah selesai adalah adanya tulisan Configuration required. Installation succeeded on ..............  


  • Kemudian klik icon bendera (Notification). Itu adalah pemberitahuan bahwa configurasi yang kita buat belum selesai. Untuk melanjutkannya klik "Complete DHCP configuration"


  • Deskripsi (penjelasan) tentang DHCP Server yang akan kita buat nantinya. klik "Next"


  • Pada tahap Authorization (hak). Berisikan User administrator mana yang akan membagikan dhcp server. Disini FADILLAH/Administrator sebagai user administrator yang akan membagikan dhcp dalam tutorial ini. lalu klik "Commit"


  • Setelah itu klik "Close" karena kita sudah selesai membuat security group DHCP Server dan menyelesaikan Installasi Konfigurasi DHCP Server.


  • Verifikasi, klik Tools >> DHCP untuk menkonfigurasinya.


  • Verifikasi, ini adalah tampilan awal DHCP server konfigurasi.



















  • Tunggu tutorial selanjutnya 
    Terima kasih sudah berkunjung.
    Mohon maaf jika ada kekurangan dan
    Semoga bermanfaat
    Previous
    Next Post »